Wednesday, June 17, 2009

Rahasia SEO : Meta Tag Title

Kali ini Belajar SEO akan membahas sedikit tentang Rahasia SEO yang berkaitan dengan meta tag title. Sebenarnya udah garing sih artikel meta tag title seo friendly ini, karena udah hampir semua blogger sudah menerapkannya tapi ada juga beberapa teman blogger yang masih salah meta tag title blognya, jadi ga da salahnya kan buat berbagi cara mengatur meta tag yang seo friendly ini.

ok langsung saja, coba anda klik salah satu artikel pada blog anda lihat pada menu browser anda,jika belum menerapkan meta tag yang seo friendly ini,pasti judul blog anda akan muncul duluan sebelum judul postingan blog anda seperti gambar dibawah ini






Ini sangat tidak bagus untuk optimasi seo, seharusnya judul artikel yang duluan, barulah diikuti judul blog,Anda bisa menerapkannya sekarang juga di blog anda.


Langkah-langkah:
1)LOG in ke blogger,tata letak,edit html,jangan lupa centang Expand Template Widget
cari kode dibawah ini

<title><data:blog.pageTitle/></title>

2)agar lebih mudah mencari,tekan control f, lalu paste code tersebut.

3)setelah ketemu ganti kode tersebut dengan kode :

<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/><title><data:blog.pageTitle/></title>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/><title><data:blog.pageTitle/></title>
</b:if>

Lalu save template,mudah bukan ? Selamat mencoba.
Salam hangat dari Belajar SEO


No comments: